Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2016

PENGANTAR STATISTIKA # (MINGGU 4)

Gambar
Ukuran Penyebaran Ukuran Penyebaran Data adalah ukuran yang digunakan untuk menyatakan sebaran atau variasi dari suatu kelompok data. Berikut ini beberapa ukuran yang biasa digunakan : A. Range/ Jangkauan Range/Jangkauan adalah perbedaan antara nilai terbesar dan nilai terkecil pada sekelompok data.  Sifat – sifat : Hanya dua nilai yang digunakan Dipengaruhi oleh Nilai yang ekstrem. Mudah dihitung dan dan dipahami    B. Deviasi Absolut Rata-rata Deviasi Absolut Rata-rata adalah jumlah nilai absolut setiap deviasi dari rata-rata dibagi banyaknya pengamatan. Sifat – sifat : Tidak terlalu dipengaruhi oleh nilai besar atau kecil Seluruh pengamatan digunakan dalam perhitungan Nilai absolut agak sulit digunakan C. Variansi Variansi adalah rata-rata deviasi kuadrat dari rata-rata hitung. Rumus Variansi Populasi :   Rumus Variansi Sampel : Sifat – sifat : Seluruh pengamatan digunakan dalam perhitungan Tidak terlalu dipengaruhi

PENGANTAR STATISTIKA (MINGGU 3)

Gambar
  Ukuran pemusatan (tendensi sentral) Tendensi sentral merupakan upaya mengetahui kondisi kelompok subyek dengan mengetahui nilai sentral yang dimiliki. Nilai sentral suatu rangkaian data adalah nilai dalam rangkaian data yang dapat mewakili data tersebut. Suatu rangkaian data biasanya memiliki tendensi (kecenderungan) untuk memusat pada nilai sentral ini. Tendensi sentral ini memberi informasi tentang kecenderungan data dari kelompok sumber yang ada sebagai deskripsi dasar tentang kondisi kelompok sumber (subyek).  Macam Nilai Sentral 1. Arithmatic Mean (Rata-rata) Disebut dengan nama rata-rata. mean memberi informasi tentang besaran rata-rata yang ada pada data. a. Menghitung rata-rata dengan data mentah Bila data yang hendak dihitung masih dalam bentuk data raw input maka penghitungan rata-ratanya adalah jumlah seluruh nilai data dibagi dengan banyaknya kejadian atau frekuensi. X = dibaca X bar merupakan notasi untuk nilai rata-rata 